Polda Metro Jaya mengeluarkan beberapa himbauan penting bagi masyarakat yakni menghindari area kampanye untuk mengurangi risiko kemacetan lalu lintas dan gunakan rute alternatif.
Pemerintah Kabupaten Bekasi sangat serius mengatasi stunting karena dampaknya sangat signifikan terhadap tumbuh kembang anak yang menjadi generasi penerus.
Dengan pengamanan yang ketat dan profesional, diharapkan perlengkapan dan peralatan terkait Pilkada terjaga aman sehingga proses pemilu dapat berjalan dengan baik dan benar.
Program ini akan berfokus pada kesehatan ibu dan anak, mencakup pemantauan gizi, imunisasi, dan edukasi kesehatan reproduksi, untuk mencegah stunting sejak masa kehamilan hingga sebelum pernikahan.
Keterbukaan Informasi Publik (KIP) memberikan keuntungan bagi pemerintah. Dengan adanya umpan balik dari masyarakat, pemerintah dapat menjalankan fungsi check and balance secara lebih efektif.
Heru Budi Wasesa yang saat ini menjabat Direktur Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) yang juga merupakan Ketua Ikatan Alumni Unhan (Universitas Pertahanan) Periode 2018 -2020.