26/10/2022 Dapat “Super Tiket” Jangan Berpuas Diri Setiap peserta yang bergabung dengan PB Djarum tidak dikenakan biaya sepeserpun selama masa pembinaan.
20/10/2022 Audisi Djarum Masuki Tahap Kedua Tim Pencari Bakat lebih mendalami berbagai elemen penilaian mulai dari cara bermain dan memukul, footwork, hingga teknik dasar, dan juga memantau daya juang atlet ketika berlaga di tengah lapangan.
20/10/2022 Audisi Djarum Resmi Dimulai Tercatat ada 1.741 atlet U-11 dan U-13 yang dipastikan berlaga pada Audisi Umum PB Djarum 2022 dari total 2.384 peserta yang mendaftar.