19/11/2021 Greysia/Apriyani: Thailand Lebih Percaya Diri Greysia mengatakan, dirinya dengan Apriyani sudah berupaya memperbaiki kelemahan dan menggunakan pola permainan yang direncanakan, tetapi tidak maksimal.