25/09/2021 Dukung Percepatan Kekebalan Komunal, Pertamina EP Cepu Bersama TNI Gelar Serbuan Vaksinasi Proyek Gas JTB BOJONEGORO (Independensi.com) – PT Pertamina EP Cepu (PEPC), Regional Indonesia Timur, Subholding Holding Upstream Pertamina, melakukan kegiatan vaksinasi terhadap para pekerja proyek