09/07/2018 BNPT Perlu Perkuat Sinergi Lintas Negara Radikalisme adalah paham yang datang dari luar negeri sehingga penanggulangannya pun butuh kerja sama internasional.
05/07/2018 Perempuan Punya Peran Penting Cegah Radikalisme dan Terorisme Seorang ibu harus mampu mendidik anaknya agar menjadi manusia yang berguna untuk nusa dan bangsa.
04/07/2018 Menlu Belanda Kunjungi Kampung Mantan Teroris Belanda tertarik mendalami cara-cara lunak yang diterapkan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT).
03/07/2018 Tanggulangi Terorisme, Peran Jaksa Ditingkatkan Kepala BNPT Suhardi Alius menandatangani tiga dokumen perjanjian kerja sama dengan Jaksa Agung HM Prasetyo.
30/06/2018 BNPT Ajak Anggota PBB Bersama Tanggulangi Terorisme Ajakan disampaikan Kepala BNPT Komjen Pol Drs Suhardi Alius, MH di markas PBB di New York, Amerika Serikat.
13/06/2018 Indonesia dan Malaysia Perkuat Penanggulangan Terorisme Kerja sama dijalin Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Dinas Intelijen Malaysia (Special Branch).
08/06/2018 Zakat, Solusi Wujudkan Keadilan Sosial Rukun Islam ini juga bisa membantu membendung ancaman radikalisme dan terorisme.
06/06/2018 BNPT Kembali Raih Opini WTP Laporan keuangan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme 2017 dinyatakan wajar tanpa pengecualian.
04/06/2018 One comment Ketua DPR Bamsoet Dorong Kemenristek Bermitra dengan BNPT Tangkal Paham Radikalisme JAKARTA (IndependensI.com) – Menanggapi tertangkapnya tiga orang terduga teroris di Pekanbaru, Riau. Ketua DPR RI Bambang Soesatyo mendorong Kemenristekdikti serta