Ganda campuran berjulukan Banana Couple itu sedang dalam tren positif pada empat turnamen terakhir. Prestasi tersebut menjadi motivasi keduanya untuk bisa terus berlaga di level tertinggi bulutangkis dunia.
Ester Nurumi Tri Wardoyo mempersembahkan gelar pertama setelah menumbangkan unggulan pertama yang juga rekan latihan di Pelatnas Cipayung Komang Ayu Cahya Dewi.
Komitmen Le Minerale untuk terus mengkampanyekan hidup sehat kian terbukti. Salah satunya melalui olahraga bulutangkis yang konsisten mengharumkan nama bangsa di kancah internasional.
Kedua perhelatan bergengsi ini akan digelar di Gedung Olahraga (GOR) Among Rogo, Yogyakarta pada 20-25 September dan 27 September – 2 Oktober mendatang.