30/06/2019 Arianne Hartono Genapi Gelar Rifanty adalah lawan yang sulit karena memiliki banyak variasi pukulan yang membuat Arianne berada di luar zona nyaman untuk melakukan serangan.
29/06/2019 Arianne Ingin Lengkapi Gelar Arianne pernah menyandingkan gelar juara tunggal dan ganda seperti yang diraihnya di Jakarta, tahun silam.
28/06/2019 Rifanty dan Aldila Tembus Empat Besar Peluang bertemunya dua petenis Indonesia di babak final semakin terbuka. Rifanty dan Aldila sama-sama bermain di babak semifinal.
27/06/2019 Petenis Lokal Belum Terbendung Petenis Indonesia membutuhkan lebih banyak turnamen selevel W15 ini dan PP Pelti mengundang pihak sponsor untuk memberi dukungan.
26/06/2019 Rifanty Tantang Unggulan Teratas Selain Rifanty dan Aldila, tuan rumah masih meloloskan Jessy Rompies (29) dan Fadona Titalyana Kusumawati (19) ke babak 16 besar.
25/06/2019 11 Petenis Lokal Lolos ke Babak Utama Ajang tenis Pelti Indonesia W15 Jakarta ini merupakan turnamen entry level yang sangat penting bagi semua petenis untuk mengawali langkah ke dunia tenis professional.
24/06/2019 Aldila Targetkan Juara Turnamen ini memang menjadi ajang persiapan tim tenis putri Indonesia menuju SEA Games 2019 di Manila Filipina, bulan Desember mendatang.
24/06/2019 ATF Berikan Dukungan untuk Indonesia Dengan berjalannya turnamen internasional di Indonesia secara kontinyu diharapkan bisa bermunculan bibit petenis muda di masa depan.